15 Februari 2009

Sudahkah Membuat Jurnal?

Teman-teman praktikan praktikum PB FTI UAJY, sudah buat jurnal untuk modul 1 belum??
Jurnal berisi maksud tujuan, dasar teori, alat bahan, dan cara kerja. Silahkan tambahkan dasar teori selengkap mungkin. Saya punya beberapa artikel dan bacaan mengenai pengujian tarik, barangkali dapat membantu teman-teman sekalian.

UJI TARIK - (FT UNSADA)
PERCOBAAN TARIK
OKASATRIA NOVYANTO BLOG


Silahkan teman-teman mencari selain artikel di atas.
Perlu diingat, semakin lengkap dasar teori, nilai Anda alak semakin baik. Nilai dasar teori untuk modul 1 berkisar antara 10 - 14. Jika Anda hanya menyadur dari Buku Petunjuk, maka nilai dasar teori Anda hanya 10.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar